NovelToon NovelToon
Terpaksa Menikah Dengan Tuan Muda

Terpaksa Menikah Dengan Tuan Muda

Status: sedang berlangsung
Genre:CEO / Nikah Kontrak
Popularitas:10.5k
Nilai: 5
Nama Author: Merlin.K

Ganhia Wijaya, seorang gadis cantik yang penurut dan pekerja keras, hidup dengan tenang di bawah naungan keluarganya yang sederhana. Namun, kedamaian itu hancur ketika ayahnya terjerat utang besar kepada Tuan Danendra Mahendra, seorang pengusaha muda yang kaya raya namun terkenal dengan sifatnya yang dingin dan sombong. Demi menyelamatkan bisnis keluarganya yang hampir bangkrut, ayah Ganhia memaksa putrinya untuk menikah dengan Danendra, meski hatinya menolak.

Akankah mereka menemukan kebahagiaan di tengah pernikahan yang dilandasi oleh sebuah kontrak yang penuh tekanan?

yuk mampir yuk di karya pertama aku🙏😁

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Merlin.K, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Cemburu

saat musik berlahan berganti menjadi alunan melodi yang lebih lembut dan romantis seorang pria berpakaian rapi, yang bertugas sebagai MC mulai naik ke atas panggung yang sudah di hias begitu indah dengan lampu-lampu gantung kristal.

Dengan suara lantang dan berwibawa seorang MC mulai memandu acara yang terlihat semakin meriah.

" para tamu yang terhormat, kami mengundang para pasangan ataupun tamu yang terhormat lainnya yang membawa pasangan malam ini untuk sesi dansa malam ini, silakan ajak pasangan anda dan abadikan momen istimewa ini.

Para tamu mulai berdiri dan menggandeng pasangan mereka masing-masing mulai masuk ke dalam lantai dansa.

Di antara keramaian itu Alea dengan percaya diri menoleh pada Danendra dan berucap dengan manja " maukah kau berdansa denganku malam ini Danendra?"

Tanpa ekspresi Danendra hanya mengangguk dan menerima uluran tangan Alea, dan melangkah pelan ke lantai dansa.

Musik dansa semakin terdengar romantis, membuat pasangan yang berdansa semakin menikmati gerakan mereka, Alea terlihat sangat menikmati momen itu dan sedikit memberikan kode pada awak media yang suda Alea sewa untuk mengambil momen kebersamaanya dengan Danendra.

sementara Danendra gerakannya begitu kaku tatapannya kosong sesekali menoleh ke arah tempat duduk Gisel dan Claudia.

Dirga yang berdiri tak jauh dari lantai dansa menggertakkan rahangnya matanya menyipit melihat pemandangan itu, dan dalam hati Dirga terus menggerutu "apa yang anda lakukan Tuan? Apa anda pikir dengan cara ini nona muda akan memperlihatkan kecemburuannya, itu mustahil akan terjadi Tuan nona muda malah senang jika anda melepaskannya" Gumam Dirga dalam hati sambil menatap ke arah Alea dan Danendra.

Sementara itu Ganhia baru saja duduk kembali bersama Gisel dan Claudia, dan tiba_tiba seorang pria dengan jas abu yang sangat pas di tubuhnya datang menghampiri Ganhia, senyumannya lebar dan tatapannya langsung tertuju ke wajah cantik Ganhia.

" haii! gadis cantik kita bertemu lagi apa ini bertanda bahwa kita berjodoh" kata pria itu sambil tersenyum manis kepada Ganhia.

" maaf Tuan anda siapa?" jawab Ganhia sambil mengernyitkan dahinya.

" ah hati ku sangat sakit mendengarnya, apa kamu sungguh tidak mengenal wajah tampanku inu?" kata pria itu lagi sambil memegang dadanya pura-pura kesakitan.

Sementara Gisel dan Claudia yang mengenal pria itu sedikit kesal dengan tingkah playboy pria itu.

Claudia langsung menggeser kan tubuhnya sedikit dekat denga pria itu dan menepuk pundaknya heii.....kak Raka yang terhormat jangan pena mengganggu kakak ipar kami ya." ya pria itu adalah raka yang perna mendengar makian Ganhia di taman hiburan.

Raka membelalakkan matanya begitu terkejut dengan perkataan Claudia dan Raka baru tersadar bahwa di samping Ganhia ada wanita yang sangat dia kenal " apa ini istri Danendra? mati aku tunggu jadi yang dia maksud pria menyebalkan dan sombong itu adalah Danendra wah hebat ya wanita ini bisa memaki seorang Tuan Muda Mahendra" gumam Raka dalam hati .

" appa kakak ipar gadis manis ini istri Danendra"

" ya kenapa apa kak Alea tidak mengatakannya kepada kak Raka? tapi aku rasa tidak mungkin kak Raka kan selalu setia ke kak Alea, dulu saja pas Kak Alea masih pacaran dengan Kak Nendra kak Raka rela memaksa kak Nendra untuk membiarkannya pergi yang katanya untuk mengejar karirnya, agar kak Alea terlihat bahagia iya kan kak" kata Claudia tepat menusuk hati Raka.

" jadi pria ini perna menyukai Nona Alea, wah jadi dulunya mereka cinta segitiga dong hhh tapi sayang Nona Alea pergi meninggalkan dua pria tampan ini kasihan sekali nasib kalian Tuan-Tuan hhh " gumam Ganhia dalam hati saat mendengar perdebatan Claudia dan pria yang bernama raka itu sementara itu Gisel hanya diam.

" sudah lah lebih baik kak Raka cari tempat lain sebelum sekertaris Dirga menyeret kak Raka" ancam Claudia.

Tapi Raka tidak merespon Claudia matanya terus berputar mencari keberadaan Danendra .

Raka tersenyum jahil saat matanya melihat sosok Danendra yang sedang berdansa dengan Alea tetapi matanya fokus ke arah Ganhia duduk "kenapa Pria sombong itu berdansa dengan Alea, apa Danendra sudah memaafkan Alea? tapi kenapa matanya terus tertuju ke gadis cantik ini, apa aku mencoba mengerjainya ya ingin melihat apakah dia akan marah jika istrinya di sentuh hhh mari kita lihat Tuan Muda apakah anda masih mencintai masa lalu anda" gumam Raka lagi dalam hati.

Raka mulai memiringkan wajahnya dan berbisik di telinga Ganhia " jadi pria sombong yang kamu maksud itu adalah Danendra wah apa yang akan terjadi saat Danendra mengetahuinya ya" bisik Raka dan sedikit melirik Danendra yang kelihatanya mulai terpancing.

Ganhia langsung panik dan menegang " apa yang anda inginkan Tuan" kata Ganhia pelan takut Gisel dan Claudia mendengarnya.

Raka hanya tersenyum manis " tenang saja aku cuma mau berdansa denganmu bagaiman"

Belum sempat Ganhia menjawab Raka suda mengulurkan tangannya " anggap saja ini bayaranku untuk tutup mulut"

Dengan berat hati Ganhia berdiri dan menerima uluran tangan Raka tapi Claudia yang lebih dekat dengan Ganhia menahan tangan Ganhia " Kak Nhia mau kemana " taya Claudia saat melihat Ganhia mulai berdiri dan menerima uluran tangan Raka.

" oh jadi namanya Nhia wah nama yang cantik secantik orangnya" gumam Raka dalam hati saat mendengar Claudia memanggil Ganhia.

" hanya sebentar Dia kak Nhia hanya menemaninya berdansa kok sebagai tanda pertemanan"

" bagai mana kalau kak Nendra marah"

" tenang saja pasti dia tidak akan marah kok dia kan lagi bersama kekasihnya, tetap duduk disini ya" kata Ganhia sambil mulai melangka ke arah lantai dansa bersama Raka.

Sedangkan Danendra yang sejak tadi memaksakan dirinya berdansa dengan Alea langsung menghentikan gerakannya begitu melihat Ganhia berdansa dengan pria lain.

Tatapannya mengelap tangannya yang memegang pinggang Alea mulai mengepal Danendra menatap tajam ke arah Raka seolah-olah ingin memakan Raka hidup-hidup. dadanya terasa panas seperti terbakar api.

Melihat perubahan ekspresi Danendra Alea pun menoleh mengikuti arah pandang Danendra "bukanya itu istri Danendra yang perna Gisel upload di story nya, tapi pria itu bukannya Raka dari mana mereka saling mengenal?, "

Gumam Alea dalam hati dan mulai tersenyum sinis.

" bukanya itu istrimu " kata Alea membuat Danendra menatapnya dengan wajah datar " aku perna melihat fotonya saat Gisel mengupload di story ya, Claudia pernah bilang dia kampungan tapi kok bisa ya kenal dengan Raka, yang juga termasuk salah satu pria terkenal."

Danendra tak menjawab giginya tertutup rapat Danendra mengalihkan pandangannya tak tahan melihat pria lain memegang tangan Ganhia, dan Danendra mulai melepaskan diri dari rangkulan Alea dan meninggalkan Alea di lantai dansa sendirian.

sementara Dirga yang sedari tadi membiarkan Raka mendekati Ganhia mulai memperhatikan gelagat Tuannya yang mulai meninggalkan lantai dansa Dirga mendekat ke arah Danendra dan langsun mendapatkan tatapan tajam dari Danendra " kenapa kau membiarkan pria Playboy itu mendekatinya".

" maaf Tuan saya pikir anda tidak keberatan karena anda terlihat sangan menikmati momen bersama nona Alea" kata Dirga menggoda.

Danendra tak menjawab hanya menatap tajam ke arah Raka yang terlihat makin romantis dengan Ganhia, ingin sekali Danendra mendekat dan menarik Raka tapi ini tempat umum belum saatnya orang mengetahui tentang Ganhia.

Terima kasih untuk semua pembaca setia "Terpaksa Menikah dengan Tuan Muda " jadi penasaran kan bagai mana kelanjutannya apakah Danendra akan mengakhiri misinya atau melanjutkan misi lain jadi jangan lupa tinggalkan like dan saran ya... Agar Author semangat nulisnya.🥰🙏

1
partini
baik baik Thor ,,ih jangan lah wanita yg bucin dulu atuh Thor
partini: bikin cemburu nya yg banyak boleh Thor si nendra dia yg mulai biar dia yg sering merasa kannya,
tapi Masi mode aman jngn kasar seremmmm
Mhely: hhhh pasti ni Danendra yang akan bucin kok 🤭😁
total 2 replies
partini
👍
k.m
ceritanya bagus 👍👏🥰
Mar lina
kirain ngapain gitu thor
ternyata hanya untuk di panggil
sayang....
lanjut thor ceritanya
Mega Manna
seruni lanjut dong
Mar lina
benih-benih cinta
sedikit demi sedikit
telah tumbuh
lama" buanyak
dan bucin...
lanjut thor ceritanya
Paulina al-fathir
Cleo apa Alea nih thor
Mhely: Terimakasih sudah membaca karya pertamaku🙏

karena ini baru karya pertama author jadi Masi sering Typo ya🤣😁
total 1 replies
Mưa buồn
Ayo thor, jangan sampai kami penasaran terus!
Kiritsugu Emiya
Bagus banget thor, jangan lupa update terus ya!
boing fortificado
Larut malam ini tetap menunggu update dari thor!
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!