NovelToon NovelToon
Bucin, Suami CEO

Bucin, Suami CEO

Status: sedang berlangsung
Genre:Nikahmuda / Keluarga / CEO / Persahabatan / Cinta setelah menikah / Cinta Seiring Waktu
Popularitas:648
Nilai: 5
Nama Author: Ika Nanda

kehidupan yg tidak pernah di ingin kan oleh Kang Hana, putri dari seorang wanita karir bernama Go Haeri dan almarhum suami nya yg bernama Kang Min Ho.
Hana adalah seorang gadis yg ceria, usia nya baru menginjak 20 tahun. ia juga seorang gadis yg rajin dan tekun belajar. Hana juga salah satu mahasiswi di Seoul National University (SNU)
2 tahun lagi ia akan menyelesaikan pendidikan S1 nya, namun semua berubah karena perjodohan yg di lakukan oleh ibu nya. kehidupan yg tadi nya baik-baik saja berubah menjadi kacau.

yuk ikuti cerita nya.....

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ika Nanda, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 4

Hana sampai di rumah pukul 18.50 sore, saat itu nyonya Haeri pun menyambut nya di depan pintu.

"sayang... pergi ke mana?? ibu cemas karena kau tidak membawa ponsel mu" tanya nyonya Haeri begitu putri nya masuk

"ooh ibu, maaf aku tadi ada janji dengan seseorang. ponsel ku mati, jadi aku meninggalkan nya di kamar. aku akan pergi bersiap bu!! " Hana pun berlalu meninggalkan ibu nya yg masih berdiri di depan pintu rumah

melihat sikap putri nya itu, rasa bersalah muncul di dalam benak nyonya Haeri. "apa yg telah aku lakukan, aku menghilangkan senyum di wajah putri ku. aku tidak akan membiarkan nya dalam ke bimbingan, dia adalah segala nya bagi ku. " ucap batin nyonya Haeri

******

"permisi nyonya, semua hidangan nya sudah siap... " ucap salah satu seorang pelayan rumah keluarga nyonya Min Seo

"iya terimakasih ya... " jawab nyonya Min Seo sembari meraih ponsel nya dan mencoba menghubungi putra nya Jimin, namun tidak ada jawaban. pada saat itu, suami nya pun kembali dari kantor. nyonya Min Seo pun langsung menghampiri nya "kau sudah pulang!?? "

"hemm, ada apa dengan wajah mu!?? " tanya tuan Ji Hoon melihat raut wajah istri nya itu

"emm, Jimin tidak mengangkat telfon ku. Haeri pasti sudah jalan sekarang. " ucap nyonya Min Seo dengan tenang namun tidak dengan wajah cemas nya

"jangan khawatir, aku yakin dia pasti akan pulang. kita tunggu saja. aku bersiap dulu"

"hemm.... "

******

di dalam perjalanan, nyonya Haeri pun membuka pembicaraan "Hana sayang, tentang omongan ibu tadi. ibu harap, kau tidak menganggap nya serius. ibu juga tidak akan memaksa untuk dirimu mengorbankan hidup mu" ucap nyonya Haeri memegang tangan putri nya

Hana pun hanya tersenyum, tanpa menjawab perkataan ibu nya itu.

mereka pun tiba di kediaman nyonya Min Seo dan tuan Ji Hoon. Hana pun masuk bersama ibu nya, di sambut dengan beberapa pelayan. Hana hanya bisa takjub melihat rumah besar itu.

dari jauh nyonya Min Seo pun menyapa "selamat datang.... "

"Min Seo... " sapa balik nyonya Haeri dengan berpelukan

"senang melihat mu datang... " nyonya Min Seo tersenyum "Hana.... benar kan!?? "

"halo bibi Min Seo, lama tidak bertemu... " Hana menyapa dengan senyum di wajah nya

"memang sudah lama, kau terlihat makin cantik sekarang... ibu mu benar-benar merawat mu dengan baik" puji nyonya Min Seo dengan membelai rambut Hana

Hana pun hanya tersenyum malu sembari mengucap kan kata Terima kasih.

"ah sampai lupa, ayo masuk dan kita langsung saja ke perjamuan. pasti kalian sudah lapar kan" ajak nyonya Min Seo mempersilahkan

"halo nyonya Haeri dan.... " sapa tuan Ji Hoon melihat nyonya Haeri dan Hana bergantian

"halo tuan... dia Hana, putri ku... " sapa balik nyonya Haeri sembari memperkenalkan putri nya

"halo paman.... " sapa Hana dengan tersenyum

tuan Ji Hoon pun tersenyum melihat Hana "silakan duduk... "

mereka pun duduk bersama di satu meja makan, dan pelayan mulai menyajikan makanan nya.

"bagaimana keadaan mu akhir-akhir ini?? kita jarang bertemu karena kesibukan masing-masing!?? " nyonya Min Seo membuka obrolan

"aku baik-baik saja. bagaimana dengan mu!? apa semua berjalan baik!??? " balas nyonya Haeri

"semua baik... " jawab nya tersenyum "bagaimana dengan kuliah mu Hana!?? apa semua nya berjalan lancar?? " melihat Hana

"semua baik bibi. selama ibu bersama ku, tidak ada kesulitan yg menghadang jalan ku. " jawab Hana melihat nyonya Min Seo dan ibu nya bergantian

"senang mendengar nya... "

nyonya Haeri pun bertanya "oiya, dimana putra mu?? aku belum melihat nya dari tadi"

nyonya Min Seo pun memandang ke arah suami nya. tuan Ji Hoon pun menjawab "mungkin dia akan sedikit terlambat, banyak pekerjaan di kantor"

"ooh begitu... " nyonya Haeri pun melihat ke arah putri nya

mereka pun melanjutkan makan

******

"ya Park Jimin.... ada apa ini, kenapa kita slalu gagal melakukan nya!?? apa aku kurang menarik untuk mu, sehingga tidak bisa membangun kan mu..!?" tanya Jung Nari dengan kesal

Jimin pun hanya menghela nafas panjang "maaf kan aku Nari, aku... "

"apa ada sesuatu yg kau sembunyikan dari ku!?? sudah hampir setahun kita menjalin hubungan, dan ini sudah ke tiga kali nya kita akan melakukan nya. tapi milik mu tidak bereaksi!! apa kau punya kelainan atau memang kau tidak punya gairah??? " Nari kekasih nya Jimin itu pun semakin kesal

Jimin pun hanya diam "apa yg harus aku lakukan!?? apa aku harus mengatakan pada nya kalau aku memiliki penyakit. tapi aku sudah melakukan terapi juga pertobatan, kenapa semua itu tidak ada hasil nya. " batin Jimin pun bergelut dengan pertanyaan nya sendiri

"kenapa kau slalu diam seperti ini, apa memang benar kata ku!?? "

Jimin pun meraih ponsel nya, dan melihat jam sudah pukul 22.30 malam "ooh sial, aku melupakan sesuatu... " umpat Jimin bergegas memakai baju dan jas nya

"ada apa Jimin..?? "

"aku harus pergi.... " Jimin pun meninggalkan kekasih nya itu di kamar hotel malam itu

"tapi Jimin.... " teriak Nari melihat Jimin pergi meninggalkan nya sendiri

1
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!