Do You Think You Can Have Me, MR. Mafia? [BL/BXB](Omegaverse)
Prolog 2
Di dalam, Blaise melihat seseorang yang sedang mengobrol dengan managernya
Orang itu tinggi dan mempunyai beberapa bodyguard disekitarnya
Blaise
//menghampiri manager
Blaise
Ada apa ini? Siapa dia?
Manager
Pas sekali, Blaise, tuan Arvid ingin meminta waktumu
Arvid
Aku ingin berbicara denganmu sebentar, hanya empat mata
Blaise
Hey, dengar, aku tidak ada waktu untuk itu
Blaise
Aku harus menyelesaikan pemotretan hari ini
Manager
Blaise.. Tidak apa apa, pemotretan nya bisa ditunda sebentar
Blaise
Kalau aku bilang tidak, ya tidak! //menyilangkan lengan di depan dada
Manager
M-maafkan aku Tuan Arvid, Blaise memang agak.. Mengatur
Blaise
Sudahlah //berjalan ke ruang ganti
Blaise
(tch.. Apa dia pikir aku bisa dipermainkan seenaknya?) //membuka pakaian
Setelah selesai, Blaise pun pergi keluar dan masih melihat Arvid ada di sana
Blaise
Kenapa dia masih ada di sana?
Manager
Dia bilang dia ingin melihat langsung pemotretanmu, tidak apa apa kan?
Blaise
Ya baiklah baiklah.. Hanya kali ini saja
Manager
Ayo kita mulai! Siapkan cahaya nya! //berjalan pergi
Blaise
Dasar brengsek.. //gumam
Blaise terus berpose atas arahan fotographer nya
Manager
Kerja bagus //memberikan botol minum pada Blaise
Manager
Kau bisa istirahat, setelah itu kita akan lanjut, oke?
Blaise
(haah.. Rasanya kepalaku pusing..) //merapikan gaun
Blaise menunggu di bangku di dekat bangunan studio
Blaise
(kenapa supirku belum sampai..) //mengambil ponsel
Dia pun menerima panggilan telepon dari supirnya
"saat saya ingin menuju ke studio anda, mobilnya tiba tiba mogok di tengah jalan, dan bengkel sedang menuju ke sini secepatnya"
"apakah anda ingin menunggu?"
Blaise
Kenapa kau tidak memeriksa mobilnya sebelum berangkat!?
Blaise
Kakiku sudah sakit, menunggu dari tadi, apakah kau tidak mengerti hah!?
"maafkan saya, saya benar benar minta maaf"
Blaise
Cih.. Yasudah, aku akan menunggu
Blaise
Tapi cepatlah! Dan ingat, gajimu akan aku potong 20%!
Blaise
Kenapa hari ini sangat sial..! //merapikan rambut
Arvid
Nona yang tidak bisa mengontrol emosinya hm? //diudk di sebelah Blaise
Blaise
Apa yang kau inginkan?
Arvid
Langsung ke intinya, aku suka itu
Blaise
Kau membuat hari ini menjadi makin buruk
Blaise
Hah? Apa kau melawak? //kekeh
Blaise
Kau pikir aku ini apa, hah? Pria gila yang akan terobsesi padamu dan langsung menerima tawaran itu?
Blaise
Kau terlalu memandang rendah aku, Arvid
Arvid
Kau orang pertama yang memanggilku dengan namaku langsung //kekeh
Blaise
Terserah.. //berdiri
Blaise
Aku ingin pergi berjalan, aku muak bersamamu di sini //berjalan pergi
Arvid
//mengerutkan kening
Blaise terus berjalan di sepanjang trotoar, karena ini sudah tengah malam, jadi tidak ada orang yang melewat
Blaise merasakan sakit di kakinya karena terlalu lama memakai heels
Blaise
Uhhh.. //melepas heels
Blaise
Ah.. Perih sekali.. Kakiku lecet..
Blaise
Ini semua gara gara dia, dia pembawa sial!
..
Bodyguard Arvid: mari tuan //membuka pintu mobil untuk Arvid
..
Bodyguard Arvid: baiklah //berjalan keluar dari mobil
Arvid masuk ke dalam mobilnya dna menyalakan mesinnya
Dan dia mulai melaju ke arah dimana Blaise berjalan
Comments
biawak💅
alamak penculikk
2025-07-16
0