Part 04

NovelToon
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Aku tidak tahu apa yang terjadi dengan kalian tapi kalian sudah salah besar dengan menuduh dan menyiksa Keyla ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Aku tak akan mengatakan apa maksudnya ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Yang jelas putriku bukanlah penjahat ataupun perusak hubungan orang lain❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*melirik sinis Arabella
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Jika kalian ingin tau kemana dia selama tidak ada di rumah, maka cari tahu sendiri ❄
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
Anda berbicara seperti itu karena anda tidak tahu bagaimana dia selama ini kak *Sinis
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Memangnya apa yang kau tahu?❄ *menatap
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Apa melihat dengan mata kepala sendiri Keyla berada di Bar atau Club?❄
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
*Terdiam
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
(Bener juga sih, gue cuma tau ceritanya dari Bella, gak mungkin kan dia bohongin gue?)
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Apa diantara kalian ada yang melihat dia berusaha mencelakai orang?❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*menatap mereka secara bergantian
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Selama ini kalian hanya menilai dari satu sisi saja tanpa mencari tahu lebih dulu apa yang sudah terjadi ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Apa yang Keyla lakukan diluar sana dan kenapa jarang di rumah ❄
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
(Kenapa selama ini aku tidak pernah memikirkan itu?)
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
(Apa yang udah gue lakuin sama Keyla?) *menggigit bibir bawahnya
Arabella Leticia Bimantara
Arabella Leticia Bimantara
(Sial! jangan sampai mereka berpihak ke Keyla lagi) *geram
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kalian tahu alasan Keyla tidak pernah ada di rumah dan menjadikan rumah seperti rumah singgah?❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Karena Keyla muak di rumah yang menurutnya seperti neraka ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Rumah yang harusnya menjadi tempat berlindung itu menjadi tempat yang membuat dia menderita, dikucilkan, difitnah, dan selalu menjadi samsak hidup pria yang dianggap papanya❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*menatap tajam Argantara
Degh.
Seperti ada sesuatu yang keras meninju dada Argantara keras mendengar ucapan sang kakak
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
(Apakah selama ini dugaanku salah?)
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kamu seharusnya berterima kasih dengan adanya putri ku keluargamu tidak seperti apa yang kau takutkan, bukannya malah menyiksa lahir batinnya❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kamu adalah kepala rumah tangga, apa susah mencari tau sesuatu lebih dulu sebelum bertindak, hah? ❄
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
Apa kamu pikir aku menuduh tanpa bukti? *tak terima di jelekkan
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
Aku selalu ada bukti tapi dia terus mengelaknya *sinis
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Berikan buktinya, biar Aku lihat ❄
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
*merogoh saku celana mengambil handphone + membuka galeri
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
Lihat saja sendiri
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
*memberikan ponselnya pada Dirgantara
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*menerima + menatap
Di foto itu terlihat jelas jika Keyla sedang berada di sebuah mall bersama seorang pria paruh untuk berbelanja
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
(Dasar bodoh)
Arabella Leticia Bimantara
Arabella Leticia Bimantara
*tersenyum miring
Arabella Leticia Bimantara
Arabella Leticia Bimantara
(Gue harus bisa deketin paman Dirga, gue yakin dia orang kaya)
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*menyeringai menatap Argantara
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kau keturunan orang terpandang dan mewarisi bakat daddy bukan? ❄
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
Tentu saja, walaupun Aku memilih berdiri dengan margaku sendiri
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Lalu kenapa tidak bisa membedakan mana yang benar dan mana yang salah?❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*mengembalikan ponsel pada sang adik
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
M-maksudnya? *menerima kembali ponselnya
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
Apa anda mengira jika itu foto editan? anda salah besar, itu asli kak *menatap
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Iya aku tahu itu asli, tapi apa kalian tidak melihat foto itu dengan benar? ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Coba perhatikan dulu siapa orang yang bersama dengannya ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*menyilangkan kakinya
Arga & Meysha
Arga & Meysha
*menatap foto itu
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Lihat postur orang itu dan tatap seseorang yang ada di hadapan kalian *bergumam
Arabella Leticia Bimantara
Arabella Leticia Bimantara
*terdiam dengan wajah pucat
Arabella Leticia Bimantara
Arabella Leticia Bimantara
(Ke-kenapa gue baru sadar) *menggigit bibir bawahnya
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*melirik Arabella lalu menyeringai tipis
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
I-ini... *terkejut
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
*Menatap Dirgantara
Argantara Levinson Bimantara
Argantara Levinson Bimantara
Bagaimana bisa.... *2in
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kalian yang bodoh, itu adalah aku sedang menemaninya berbelanja ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kau benar benar melupakan kakak kembarmu Argantara?❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kau pikir selama ini siapa yang menopang kehidupan putriku?❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*melirik Kenan sekilas
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
*terdiam
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
(Jadi selama ini dia ....) *menghembuskan nafasnya kasar
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Jadi untuk kalian yang sudah bilang jika anak saya adalah J*l*ng, segera tutup mulut kotor kalian itu. ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Walaupun aku tidak satu atap dengannya, aku yang lebih tahu siapa Keyla dibandingkan kalian❄
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
(Maafkan abang Key)
Tap! Tap! Tap!
Perbincangan itu berakhir ketika ada langkah kaki menuruni satu demi satu anak tangga hingga membuat mereka menoleh
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
Ayo dad, Key sudah selesai berkemas *turun membawa satu koper besar
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Baiklah, Ayo *beranjak dari sofa
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
*langsung berjalan lebih dulu pergi dari ruang keluarga
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
Key tunggu *menatap Keyla
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
🤨
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
A-apa kamu tidak mau berpamitan dengan kami? *lirih
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
*tersenyum miring menatap arah lain
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
Untuk apa? kalian saja tidak pernah menganggap saya ada? ❄
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
Jadi anggap saja saya tak pernah berada di keluarga kalian❄
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
Abang minta maaf Key, abang udah banyak salah sama kamu dek *menatap dalam
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
harusnya abang lebih merhatiin kamu dan lebih cerdas membedakan mana yang benar dan mana yang salah *lirih
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
Telat ❄ *melirik sekilas
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
Kemana anda saat saya butuh, saat saya dibully habis habisan di sekolah, dijelek jelekkan adik kesayangan anda? ❄
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
Anda selalu datang disaat dia selesai melakukannya, setelah itu anda menampar saya, kakak macam apa anda tuan muda Kenan?❄
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
*terdiam lalu menunduk
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
A-apa yang kamu maksud dengan pembullyan? *menatap
Meysha Arista Bimantara
Meysha Arista Bimantara
(Keyla dibully?) *terkejut
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
Lupakan saja itu, anda tidak akan percaya dengan apa yang akan saya katakan, biarkan saya saja yang tahu
Keyla Aurora Bimantara
Keyla Aurora Bimantara
*pergi
Kenan Albert Bimantara
Kenan Albert Bimantara
Keyla!
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Jangan pernah cari tahu dimana keberadaan Keyla setelah kami pergi ❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
Kalau kalian tidak bisa membuatnya bahagia biarkan dia bahagia bersama keluarganya❄
Dirgantara Lionel Agatha
Dirgantara Lionel Agatha
*pergi
✨ Bersambung ✨
Terpopuler

Comments

UhAhShit💩

UhAhShit💩

lhaa si bapake napah baex bngt ?! udah Tao anak cewex atu2nya dah diperlukan dgn ga baex ,, balik tabok keq tu atu2 kelg bejat itu ,, aplg ke argantara yg tau jelas2 ksahnya

2024-07-27

2

🔥ana_omi🦊🍃

🔥ana_omi🦊🍃

Berasa pengen langsung jadi karakter di ceritanya, seru banget 👏

2024-07-15

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!