Episode 2

Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Umika?
NovelToon
Hayami Umika
Hayami Umika
Kenapa Kairi belum keluar juga?
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Benar. Tidak biasanya ia seperti ini.
Hayami Umika
Hayami Umika
Jangan-jangan!
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
!
•••
Yanno Kairi
Yanno Kairi
..
Kairi!
Kairi!
Bangun!
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Bagaimana bisa kalian masuk?
Hayami Umika
Hayami Umika
Kunci cadangan.
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Astaga!
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Apa kau sedang tidak enak badan?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Aku baik-baik saja..
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Pergilah.
Hayami Umika
Hayami Umika
Apa kau yakin? Dari tadi kau berkeringat.
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Hah? Mungkin karna suhu hari ini sedang panas.
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
( Panas? )
Hayami Umika
Hayami Umika
Hari ini? Dipagi hari seperti ini?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Kalian berisik.
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Baiklah kalau begitu, cepet mandi dan keluar. Sebentar lagi restoran akan buka.
Hayami Umika
Hayami Umika
Jangan berpikir untuk lari. Ya?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Baiklah.
Hayami Umika
Hayami Umika
Aku akan memperhatikan-mu.
•••
NovelToon
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Haha! Haha..
Asaka Keiichiro
Asaka Keiichiro
Kau terlihat terpaksa melakukan itu.
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Ternyata kau seorang ahli.
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Umika.
Hayami Umika
Hayami Umika
Ya?
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Apa kau lupa membeli sayur untuk resep ini?
Hayami Umika
Hayami Umika
Hah? Aku membel-
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Stt.. stt
Hayami Umika
Hayami Umika
Ohh! Astaga, aku lupa beli.. bagaimana ini?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Biar aku saja yang belikan.
Hayami Umika
Hayami Umika
Kau yakin?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Ya, apa yang harus aku beli?
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Biar aku tuliskan.
Yoimichi Touma pun menulis sayuran yang kurang di kertas. Ia memberikan kertas itu kepada teman kerjanya, Kairi. Setelah menerima kertas itu, dirinya langsung pergi keluar dan menuju pasar.
Yoimichi Touma yang melihat Yanno Kairi pergi keluar restoran, langsung membubarkan para pelanggannya dengan alasan seluruh tempat sudah dipesan.
Takoo Noei
Takoo Noei
Apa kau yakin?
Hayami Umika
Hayami Umika
Sangat, sangat yakin.
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Sejak pagi tadi, ia bertingkah aneh.
Myouji Tsukasa
Myouji Tsukasa
Aku bisa merasakannya.
Hayami Umika
Hayami Umika
Bahkan dia terus berkeringat di suhu yang seperti ini.
Myouji Tsukasa
Myouji Tsukasa
Apakah itu adalah efek racun tempo hari?
Hikawa Sakuya
Hikawa Sakuya
Ini mengkhawatirkan..
Asaka Keiichiro
Asaka Keiichiro
Astaga.
Takoo Noei
Takoo Noei
Cepat kejar!
•••
NovelToon
Hayami Umika
Hayami Umika
Dia langsung membeli bahan..
Takoo Noei
Takoo Noei
Tidak ada keanehan pada dirinya.
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Ya, kita terlalu berlebihan.
Asaka Keiichiro
Asaka Keiichiro
Kenapa polisi jadi mencurigakan seperti ini?
Myouji Tsukasa
Myouji Tsukasa
Kau bisa pergi jika tidak mau.
Hikawa Sakuya
Hikawa Sakuya
Benar..
( ? ) : Aaaa! ada monster!
Asaka Keiichiro
Asaka Keiichiro
Monster?
( ? ) : ARHh!
Takoo Noei
Takoo Noei
Ini waktu yang tidak tepat.
Para monster yang biasanya menyerang warga kini hanya berjalan melewati saja, monster-monster itu perlahan mendekat menuju Yanno Kairi yang sedang membawa bahan-bahan dapur.
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Tsh, kenapa harus sekarang?
Tanpa membuang banyak waktu, ia ingin berubah menjadi Lupinranger. Namun, para monster itu memberikan sebuah penghormatan kepadanya.
?
?
Kekekekek!
?
?
Pangeran Agung.. maafkan kedatangan kami yang terlambat menjemput anda.
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Pangeran??
?
?
Yang Mulia Kaisar dan Permaisuri Agung sudah menunggu kedatangan anda, Pangeran.
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Apa yang kalian bicarakan?
( ? ) : Kairi!
?
?
Manusia?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Kalian?
Yoimichi Touma
Yoimichi Touma
Biar kami yang mengurus ini.
?
?
Pangeran? Apa anda mengenal manusia ini?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Tidak ada siapapun disini..
Yanno Kairi
Yanno Kairi
( Mereka ini sedang bicara apa? )
Takoo Noei
Takoo Noei
( Bahasa kuno?? )
Asaka Keiichiro
Asaka Keiichiro
Kenapa monster-monster ini berlutut?
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Kau tanya saja sendiri.
Asaka Keiichiro
Asaka Keiichiro
Jangan bercanda..
Yanno Kairi
Yanno Kairi
Aku serius.
Takoo Noei
Takoo Noei
( Mereka bukan monster biasa. )
Bersambung..
Episodes
1 Episode 1
2 Episode 2
3 Episode 3
4 Episode 4
5 Episode 5
6 Episode 6
7 Episode 7
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17
18 Episode 18
19 Episode 19
20 Episode 20
21 Episode 21
22 Episode 22
23 Episode 23
24 Episode 24
25 Episode 25
26 Episode 26
27 Episode 27
28 Episode 28
29 Episode 29
30 Episode 30
31 Episode 31
32 Episode 32
33 Episode 33
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39
40 Episode 40
41 Episode 41
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48
49 Episode 49
50 Episode 50
51 Episode 51
52 Episode 52
53 Episode 53
54 Episode 54
55 Episode 55
56 Episode 56
57 Episode 57
58 Episode 58
59 Episode 59
60 Episode 60
61 Episode 61
62 Episode 62
63 Episode 63
64 Episode 64
65 Episode 65
66 Episode 66
67 Episode 67
68 Episode 68
69 Episode 69
70 Episode 70
71 Episode 71
72 Episode 72
73 Episode 73
74 Episode 74
75 Episode 75
76 Episode 76
77 Episode 77
78 Episode 78
79 Episode 79
80 Episode 80
81 Episode 81
82 Episode 82
83 Episode 83
84 Episode 84
85 Episode 85
86 Episode 86
87 Pengumuman!
Episodes

Updated 87 Episodes

1
Episode 1
2
Episode 2
3
Episode 3
4
Episode 4
5
Episode 5
6
Episode 6
7
Episode 7
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17
18
Episode 18
19
Episode 19
20
Episode 20
21
Episode 21
22
Episode 22
23
Episode 23
24
Episode 24
25
Episode 25
26
Episode 26
27
Episode 27
28
Episode 28
29
Episode 29
30
Episode 30
31
Episode 31
32
Episode 32
33
Episode 33
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39
40
Episode 40
41
Episode 41
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48
49
Episode 49
50
Episode 50
51
Episode 51
52
Episode 52
53
Episode 53
54
Episode 54
55
Episode 55
56
Episode 56
57
Episode 57
58
Episode 58
59
Episode 59
60
Episode 60
61
Episode 61
62
Episode 62
63
Episode 63
64
Episode 64
65
Episode 65
66
Episode 66
67
Episode 67
68
Episode 68
69
Episode 69
70
Episode 70
71
Episode 71
72
Episode 72
73
Episode 73
74
Episode 74
75
Episode 75
76
Episode 76
77
Episode 77
78
Episode 78
79
Episode 79
80
Episode 80
81
Episode 81
82
Episode 82
83
Episode 83
84
Episode 84
85
Episode 85
86
Episode 86
87
Pengumuman!

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!