NovelToon NovelToon
Pernikahan Di Usia Muda

Pernikahan Di Usia Muda

Status: sedang berlangsung
Genre:Nikahmuda / Mafia
Popularitas:4.4k
Nilai: 5
Nama Author: Susy Rahelmi

Keyla Radian Saputra adalah potret sempurna seorang remaja dari keluarga terpandang di Kota A. Berusia 17 tahun dan menimba ilmu di SMA Harapan Bangsa, Keyla adalah putri bungsu dari Bapak Radian Saputra, seorang pengusaha sukses, dan Ibu Susi Maharani. Kehidupannya terbingkai dalam kemewahan, ditemani sang kakak sulung, Devin Radian Saputra (25), CEO muda di perusahaan ayah mereka, dan kakak perempuan Claudya Radian Saputra (22), seorang model ternama.
Dunia Keyla yang teratur dan nyaman turut diwarnai dengan dua sahabat nya Putri Mahardika 17 tahun, putri dari keluarga terkaya ketiga di kota itu, dan Cindy Yuvia 17 tahun. putri dari rekan bisnis ayahnya. Bersama mereka, Keyla menjalani hari-hari sekolah yang normal, berbagi tawa dan cerita layaknya remaja pada umumnya.gara-gara insiden pertemuan di sekolah membuat Keyla nikah muda dengan CEO msi crop, mek lois davinci 25 tahun terkenal di dunia dan seorang mafia,dan membuat dunia mek yang kaku dan cuek hilang setelah ketemu Keyla,

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Susy Rahelmi, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

kedatangan wanita penggoda Arumi Michael.

Pagi itu, mentari bersinar cerah di Kota A, seolah tak ada mendung yang membayangi. Namun, di dalam sebuah jet pribadi mewah yang baru saja mendarat di bandara internasional, aura ketegangan dan ambisi begitu terasa. Dari pintu pesawat, turunlah seorang wanita dengan langkah anggun dan sorot mata penuh percaya diri: Arumi Michael. Ia mengenakan setelan desainer yang sempurna membalut tubuhnya, rambut hitam panjangnya berkibar elegan seiring langkahnya. Di belakangnya, sang ayah, Michael, tersenyum puas.

"Selamat datang di Kota A, Sayang," ujar Michael seraya menatap Arumi. "Ini adalah awal dari permainan kita."

Arumi tersenyum tipis, senyum seorang predator yang siap menerkam mangsanya. "Aku siap, Ayah. Aku akan membuat Mek Lois tak bisa berpaling dariku."

Rencana Michael untuk mendekatkan Arumi dengan Mek Lois tidak main-main. Setelah penolakan Mek sebelumnya di kafe, Michael tahu bahwa strategi agresif tidak akan berhasil. Kali ini, mereka akan bermain lebih halus, lebih licik. Arumi tidak datang sebagai "calon istri" yang dipaksakan, melainkan sebagai seorang pebisnis muda yang kompeten dan seorang wanita menawan yang "kebetulan" sering muncul di lingkungan Mek.

Beberapa hari setelah kedatangan mereka, desas-desus mulai beredar di kalangan elit bisnis Kota A. Sebuah perusahaan fashion internasional baru saja membuka kantor perwakilan di kota itu, dan yang mengejutkan, direktur utamanya adalah Arumi Michael. Berita ini tentu saja sampai ke telinga Mek Lois.

"Tuan, apa yang akan Anda lakukan terhadap Michael dan anaknya?" tanya Arsen.

"Biarkan saja mereka bermain-main dulu, Arsen," kata Mek Lois. "Oh ya, Tuan, saya dengar katanya lusa akan ada acara gala dinner amal yang dibuka oleh Michael, ayahnya Arumi, Tuan. Apa Tuan mau menghadiri? Katanya acaranya di bar sahabat kita, Tuan Geri."

"Besok kita pergi saja, Arsen. Saya mau lihat seperti apa permainan Michael dan anaknya," sahut Mek Lois.

Kemudian, Mek beralih ke topik yang lain, terlihat begitu bersemangat. "Arsen, kamu sudah ketemu cara supaya saya cepat menikah dengan gadis kecil itu?"

Arsen berbisik di telinga tuannya. Bisikannya membuat Mek Lois terkejut. "Ya, benar, Arsen. Mommy Sheila sahabat ibunya gadis kecil itu," kata Mek Lois, matanya berbinar.

"Benar, Tuan," sahut Arsen.

"Bagus deh, Arsen! Kita bisa pakai cara ini biar gadis kecil itu mau menikah dengan saya," kata Mek Lois, antusias.

"Tuan mau menikah karena ingin main-main atau ingin jadi istri sungguhan, Tuan?" goda Arsen. Dalam hati, Arsen tersenyum tipis melihat raut wajah tuannya setelah ia menggodanya. Ayo, Tuan, mengaku saja kalau Tuan sudah suka sama Nona Keyla, gumam Arsen dalam hati.Apa yang membuat kamu tersenyum, Arsen?" tanya Mek Lois, suaranya terdengar sedikit lebih tajam dari biasanya. Sebuah rona samar muncul di pipinya, jelas karena malu ketahuan terlalu antusias ingin menikahi Keyla. Mek sudah menyadari perasaannya terhadap gadis itu, namun gengsi dan keangkuhannya membuatnya enggan mengakui.

"Tidak, Tuan," jawab Arsen cepat, berusaha menyembunyikan senyumannya. "Aku hanya teringat sesuatu saja."

Arsen tahu betul tuannya sedang dilanda "virus" asmara yang mematikan bagi seorang Mek Lois DaVinci. Ia bisa melihat Mek yang biasanya dingin kini mulai menunjukkan sisi lain, sebuah sisi yang hanya terpicu oleh Keyla. Mek mungkin masih mencoba menyangkalnya, tapi tingkah lakunya sudah cukup membuktikan kalau mek sangat menyukai Keyla.

Bersambung

1
Huesne Doang
lanjut tor
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!